BAHAN
:
- 8
Potong Ayam
- 100g Daun bawang kecil
- 1
bungkus Masako® Rasa Ayam 11g
- 2
sdt jinten putih30g
gula merah
- 800ml
Santan Cair
BAHAN
PELENGKAP :
CARA
MASAK
- Sangrai jinten sebentar. tambahkan
santan
- Masukkan gula merah dan potongan
ayam
- Tambahkan Masako® Rasa Ayam
dan aduk rata
- Masukkan daun bawang, masak hingga
matang dan sajikan
BAHAN:
- Blue Band Cake and Cookie165 gr
- Gula tepung85 gr
- Garam1/4 sdt
- Kuning telur1 butir
- Almond pasta1/2 sdt
- Almond bubuk75 gr
- Tepung terigu protein rendah150 gr
- Maizena15 gr
- Susu bubuk10 gr
- Baking powder1/2 sdt
- Gula donat untuk taburan100 gr
Cara Memasak
- Kocok Blue Band Cake and Cookie , gula tepung,
dan garam 1 menit sampai lembut.
Masukkan kuning telur dan almond pasta. Kocok rata. Tambahkan almond
bubuk.
Aduk rata.
- Masukkan tepung terigu, maizena, susu bubuk, dan baking
powder sambil diayak
dan diaduk rata.
- Cetak adonan dalam loyang segitiga yang di alas
plastik. Padatkan.
Bekukan 1 jam dalam freezer.
- Potong – potong adonan setebal 1/2 cm. Letakkan di
loyang yang dioles tipis margarin.
- Oven dengan api bawah suhu 130 derajat Celcius 40 menit
sampai matang.
- Masukkan gula donat kedalam kantung plastik. Tambahkan
kue kering
aduk hingga rata.
BAHAN:
- Blue Band Cake & Cookie 225 gr
- Gula bubuk 150 gr
- Kuning telur 2 butir
- Putih telur 1 butir
- Tepung protein sedang425 gr
- Cokelat bubuk 1 sdm
- Air (aduk rata dengan coklat bubuk) 1 sdm
- Cokelat pasta 1/2 sdt
Cara Memasak
- Timbang Blue Band cake & Cookie sesuai
kebutuhan.
- Kocok Blue Band Cake & Cookie dan gula bubuk
selama 3 menit. Tambahkan telur, sambil di kocok rata. Masukkan terigu
sambil diaduk rata. Bagi adonan menjadi 2 bagian. Campur satu bagian
dengan cokelat bubuk dan cokelat pasta, aduk rata. Satu bagian biarkan
tetap putih.
- Gulung kecil tiap bagian adonan menjadi beberapa
bagian. Susun berselang seling.
- Gilas tipis melebar sebagian adonan putih, gunakan
untuk menggulung adonan yang disusun selang-seling. Padatkan hingga
berbentuk kotak.
- Diamkan adonan dalam pendingin (kulkas) selama 30
menit. Potong adonan setebal 1/2 cm.
- Atur adonan dalam loyang datar bersemir margarin.
Panggang dalam oven bersuhu 160°C hingga matang. Angkat dan sajikan.
BAHAN:
- Blue Band Cake and Cookie 125 gr
- Susu kental manis putih 1 sdm
- Kuning telur 12 butir
- Gula pasir 100 gr
- Garam 1/4 sdt
- Tepung terigu protein sedang 40 gr
- Maizena 15 gr
- Susu bubuk 10 gr
Cara Memasak
- Kocok Blue Band Cake and Cookie 15 menit sampai
putih. Tambahkan susu kental
manis. Kocok rata. Sisihkan.
- Kocok kuning telur, gula pasir, dan garam sampai
mengembang. Tambahkan tepung
terigu, maizena, dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk rata.
- Tuang kocokan telur ke dalam kocokan Blue Band Cake
and Cookie sedikit-sedikit
sambil diaduk rata.
- Tuang adonan ke dalam loyang 22x22x4 cm yang dioles
margarin,
dan dialas kertas roti.
- Oven dengan api bawah suhu 190 derajat Celsius 20 menit
sampai matang.
- Potong kotak-kotak kecil. Hias kue dengan krim kocok
dan potongan oreo.
BAHAN TOPPING:
- Krim kocok 200 gr
- Oreo 8 keping