Senin, 04 Agustus 2014

KUE SAKURA

 

Bahan:
  • 300 gr gula pasir
  • 300 gr tepung terigu
  • 1 sdt backing powder
  • 1 sdt soda kue
  • 1 sachet vanili
  • 60 ml susu kental manis coklat
  • 60 gr margarin dicairkan
  • 500 ml air panas

Cara Membuat :
  1. Lelehkan gula pair di wajan lalu tuangkan air panas, aduk hingga larut, lalu dinginkan.
  2. Campur tepung terigu, backing powder, soda kue, vanili, aduk sisihkan.
  3. Masukan margarin cair dan susu kental manis ke dalam larutan karamel dan aduk rata.
  4. Masukan tepung terigu kelarutan karamel, aduk rata, sampai tidak menggumpal.
  5. Olesi cetakan sakura dengan margarin, isi dengan adonan ¾ cetakan.
  6. Panaskan dandang lalu kukus kue selama +- 15 menit, angkat lalu biarkan selama lima menit, baru dikeluarkan dari cetakan. Siap untuk disajikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar