Selasa, 24 Juni 2014

ES TELLER


Bahan Untuk Membuat Es Teller:
  • 1 kaleng kelapa muda
  • 4 buah alpukat matang
  • 1 kaleng nangka
  • 1 sdt Vanili/Vanila
  • 1/4 sdt garam halus
  • Gula pasir secukupnya
  • 1 quart milk/susu Vitamin D
  • Es batu secukupnya.
Cara membuat es teler:
  1. Tiriskan kelapa muda dan nangka (air/sirupnya jangan dibuang)
  2. Potong-potong kelapa muda dan nangka sesuai selera
  3. Campur kembali kelapa muda dan nangka yang sudah dipotong-potong bersama sirupnya tadi.
  4. Belah alpokat dan keruk dengan menggunakan sendok, kemudian masukan kedalam campuran nangka dan kelapa muda.
  5. Tambahkan susu, gula, vanili dan garam secukupnya.
  6. Hidangkan dengan es batu.
Hidangan siap di sruputtttt,, silahkan kawan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar